Crankcase (bak engkol)





Crankcase (bak engkol) biasanya terbuat dari aluminium die casting dengan sedikit campuran logam. Bak engkol fungsinya sebagai rumah dari komponen yang ada di bagian dalamnya, yaitu komponen:
  1. Generator atau alternator untuk pembangkit daya tenaga listriknya sepeda motor
  2. Pompa oli
  3. Kopling
  4. Poros engkol dan bantalan peluru
  5. Gigi persneling atau gigi transmisi
  6. Sebagai penampung oli pelumas
Bak engkol mesin (crankcase)
Bak engkol terletak di bawah silinder dan biasanya merupakan bagian yang ditautkan pada rangka sepeda motor.

0 Response to "Crankcase (bak engkol)"

Post a Comment

Terima kasih telah berkunjung di Bestmechanic.blogspot.com semoga apa yang anda baca bermanfaat. Silahkan bergabung dengan Bestmechanic.blogspot.com dengan cara klik SUKA dalam LIKE BOX. dan saya tunggu kritik dan sarannya. Terima kasih.